Ada saat pasangan kita tiba-tiba menjadi dingin dan cuek terhadap kita.Jangan cepat berburuk sangka dulu jika pasangan kita tiba-tiba menjadi dingin dan lebih cuek terhadap kita.
Cari tau dulu kenapa pasangan kita menjadi sangat dingin dan cuek terhadap kita.Apakah ada sesuatu yang membuat dia menjadi seperti itu.
Sebenarnya ada beberapa hal yang dapat membuat pasangan kita tiba-tiba menjadi dingin dan cuek.Berikut beberapa alasan kenapa pasangan kita tiba-tiba menjadi dingin terhadapmu.
1. Dia Sedang Memiliki Masalah Dalam Keluarga dan Pekerjaannya
Ketika pasanganmu memiliki masalah dalam keluarga dan pekerjaannya,dia akan lebih cenderung cuek dan dingin karena sedang memikirkan masalahnya sendiri,jangan selalu memaksa dia untuk meledenimu setiap hari.
2. Sedang Sibuk dan Tak Ingin Diganggu
ada kalanya seseorang memiliki kesibukan yang tidak dapat dihindari,cobalah mengerti untuk memberikan pasaganmu waktu untuk membereskan semua pekerjaannya dan untuk tidak menganggunya dulu.
3. Sedang Bingung Dengan Hubungan
Jenuh dan bosan dapat menjadi salah satu hal besar kenapa tiba-tiba dia menjadi sangat dingin terhadapmu.Dia bingung dengan hubungan kalian yang sedang berjalan dan mau dibawa kemana hubungan kalian selanjutnya.
4. Butuh Waktu Untuk Dirinya Sendiri
Terkadang dia juga butuh waktu untuknya dirinya sendiri,karena memang terkadang kita membuthkan waktu hanya untuk diri kita sendiri tanpa ada campur tangan dari siapapun.
Ketika pasangan kita sedang badmood dan tidak ingin diganggu,berikanlah dia waktu dan ruang untuknya karena semua hal dalam dirinya bukan hanya semata-mata tentang cinta,masih banyak hal lain yang sedang dia rencanakan dan pikirkan.