Albert Einstein

Albert Einstein Dan Misterinya

Albert Einstein Dan Misterinya

Sudah lama Albert Einstein meninggalkan dunia ini tetapi tetap saja terdapat banyak misteri di dalam dirinya yang belum di ketahui oleh semua orang. Pada 18 April 1955, sang jenius dunia menghembuskan napas terakhirnya dan hal tersebut sudah terjadi sudah lewat 64 tahun lamanya tetapi tetap saja apa yang di hasilkan oleh dirinya tetap bertahan sampai saat ini.

Albert Einstein di juluki sebagai manusia yang memiliki kemampuan kecerdasan yang sangat luar biasa, dan berhasil memberikan ilmu pengetahuannya di berbagai bidang Fisika, Kimia dan tentunya Algoritma dan Matematika. Teori Relativitas yang di ciptakan olehnya tetap di pakai sebagai acuan dari semua ilmu Fisika sampai saat ini oleh seluruh ilmuan di dunia.

Selama hidupnya Einstein memiliki pengaruh yang sangat besar dalam berbagai bidang, bidang tersebut mencakup Ilmu Pengetahuan, Politik, Dan Sosial. Hal itulah yang membuat dirinya di takuti oleh banyak orang dan membuat dirinya sebagai Ikon Dewa Hidup. Walaupun memiliki pengaruh yang besar dia tetap bijaksana dan tidak menggunakan pengaruhnya secara sembarangan.

Beberapa Fakta Menarik Yang Wajib Di ketahui Dari Seorang Einstein :

1. Albert Einstein sering di katakan sebagai orang yang pandai setelah dirinya di atas usia 20tahun, semacan ia menerima berkah dari langit dan langsung menjadi pintar. Tetapi hal tersebut adalah suatu kesalahan, Einstein sendiri sudah berkembang sejak kecil tetapi dirinya hanya menyukai pelajaran Matematika dan Fisika. Hal tersebutlah yang membuat dirinya di Dropout dari sekolah karena tidak mampu mempelajari pelajaran lain.

2. Dalam 1 tahun Albert Einstein berhasil menciptakan 4 penemuan besar dan salah satu diantaranya adalah Teori Relativitas dan ketiga di antaranya adalah Mekanika Statistik, Kosmologi dan Metode Kuantum.

3. Einstein adalah seorang PlayBoy yang suka berganti-ganti istri dan memiliki banyak simpanan. Baginya Memiliki banyak perempuan merupakan hal yang wajar bagi seorang lelaki yang pintar seperti dirinya.

No widgets found. Go to Widget page and add the widget in Offcanvas Sidebar Widget Area.